Anggota Polsek Sumber Sambang Dialogis dengan Tukang Ojek

    Anggota Polsek Sumber  Sambang Dialogis dengan Tukang Ojek

    CIREBON - Untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman kondusif, Anggota  Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon dalam kegiatan patrolinya sambangi tukang ojek di terminal bus termasuk kel.Sumber  Kab Cirebon  (1/09/23).

    Dengan menyambangi pangkalan ojek, Aipda Kata dan bripka Ady memberikan himbauan Kamtibmas, serta menyampaikan kepada para tukang ojek agar senantiasa mentaati tata tertib berlalu lintas.

    Kapolsek Sumber Akp Yuliana SAB.M.Si Menyampaikan “Kami dari Kepolisian menghimbau kepada semua untuk sama-sama menjaga keamanan di wilayah kita ini serta dapat mentaati tata tertib berlalu lintas, ” tuturnya.

    Kegiatan ini diharapkan bisa mempererat tali silaturahmi dan bekerja sama dalam dalam menjaga keamanan dan ketertiban Diwilayah kecamatan Sumber.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Personil Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Ciptakan Situasi Kondusif, Polsek Pabuaran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional
    Polri Resmi Launching Desk Ketenagakerjaan untuk Selesaikan Sengketa Tenaga Kerja
    Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh

    Ikuti Kami