Bhabinkamtibmas Desa Dompyong Kulon Monitoring Penyaluran Bansos Beras

    Bhabinkamtibmas Desa Dompyong Kulon Monitoring Penyaluran Bansos Beras

    CIREBON - Pada hari Jumat tanggal 22 September 2023 Pukul : 08.00 Wib Sd. Selesai, *Bhabinkamtibmas Desa  DOMPYONG KULON Polsek Gebang BRIPKA FAJAR LEKSA, Babinsa dari Koramil 2005 Babakan SERDA KOMARUDIN beserta Perangkat Desa Dompyong Kulon Bhabinkamtibmas desa kalimekar Aiptu Sunanto Telah Melaksanakan Monitoring Dan Pengamanan Giat Penyaluran Bantuan Pangan Nasional ( Bapanas ) berupa Beras 10 Kg kepada warga Desa Kalimekar Kecamatan Gebang Kabupaten Cirebon.

    Adapun Penyaluran Bantuan Pangan Nasional ( Bapanas ) Tahun 2023 diberikan kepada warga sejumlah 322 KPM / Penerima.
     Kegiatan bhabinkamtibmas ini merupakan perintah Kapolsek gebang IPTU WAWAN HERMAWAN SH yang selalu mewaspadai setiap ada kegiatan di desa dan para bhabinkamtibmas tetap monitoring situasi terkini desa binaannya masing masing.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Sedong Menghadiri Launching Mesin...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek Kaliwedi Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Cek kerapihan dan tampang, Kapolsek Karangsembung Pimpin Langsung Gaktibplin Anggotanya. 
    habinkamtibmas Sambang dialogis
    Patroli dialogis dan sambangi desa Ambit kecamatan Waled kab Cirebon serta menyampaikan Pesan Kamtibmas
    Ciptakan Rasa aman dan Kondusif Patroli Polsek Tertibkan Pengguna Knalpot Tidak sesuai dengan spesifikasi teknis (Bising).

    Ikuti Kami