Kapolsek Sedong Sambang ke Ketua MUI Kec. Sedong.

    Kapolsek Sedong Sambang ke Ketua MUI Kec. Sedong.

    CIREBON - Jelang Pemilu 2024 dan Pemilihan Kuwu di Desa Sedongkidul Bpk. Kapolsek Sedong AKP Ujang Sarifudin, SH. bersama Kanit Binmas Aipda Riswanto melaksanakan sambang ke Desa Sedongkidul Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon. 
    Jum'at. (23/06/2023). 

    Dalam giat sambang tersebut Kapolsek Sedong silaturahmi dengan Ketua MUI Kecamatan Sedong Bpk. KH. Hananudin Jajuli yang juga selaku orang yang dipercaya oleh masyarakat di Blok Kokol Dusun II Rt 02 Rw 03 Desa Sedongkidul. Dalam silaturahmi tersebut dimaksudkan untuk dapat bersama-sama menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, masyarakat yang aman dan tentram. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, MH. melalui Kapolsek Sedong AKP Ujang Sarifudin, SH. mengatakan Polisi harus dekat dengan masyarakat dengan cara silaturahmi dan  menyampaikan pesan-pesan kamtibmas sehingga masyarakat merasa nyaman dan tentram serra terayomi. 

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kesiapsiagaan Pam Mako Polsek Klangenan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Astanajapiura ;Aksanakan Sambang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
    Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled

    Ikuti Kami